top of page
Cari

Indonesia memiliki kualitas industri dan produk arang terbaik

Industri arang terbentang dibelahan dunia dengan beberapa negara terkenal akan kuantitas dan kualitas hasil produksinya, serta hadir sebagai pelaku ekspor untuk beberapa jenis arang. Berikut beberapa contoh negara mayoritas produsen arang:


Brazil

Salah satu produsen arang terbesar di benua Amerika Selatan. Brazil dikenal akan kualitas arang kayu yang tinggi dan biasa digunakan sebagai bahan bakar grilling dan barbeque.


Tiongkok

Tiongkok adalah salah satu pelaku utama produsen arang, dengan mayoritas produknya digunakan dalam industri lain seperti metalurgi dan produksi bahan kimia.


Rusia

Rusia juga dikenal sebagai pembuat arang kayu, dimana utamanya digunakan sebagai bahan bakar pemanas dan masak.


Indonesia

Sebagai pelaku manufaktur arang kelapa terbesar, Indonesia hadir sebagai salah satu negara utama dalam industri arang dunia.

Alat produksi pabrik arang
Salah satu alat produksi pabrik arang

Negara-negara ini merupakan beberapa negara yang terkenal dengan kemampuan industrinya untuk menyuplai pasokan permintaan arang di dunia. Lalu, dimanakah posisi Indonesia diantara negara-negara ini?


Indonesia sangat terkenal akan kualitas arangnya yang tinggi, yang disebabkan dan didukung oleh beberapa faktor. Diantaranya yaitu berupa iklim dan cuaca yang mendukung pertumbuhan bahan baku dengan baik, kehadiran banyakanya bahan baku arang alternatif, dan kemampuan industrinya dalam meneruskan pengetahuan, keahlian, dan teknologi proses pembuatan arang. Selain itu, lahan yang luas dan subur, menjadikannya tempat yang sangat ideal untuk bahan baku arang untuk dapat tumbuh, diantaranya pohon kelapa, pohon Halaban, Mahoni, dan Kokoa.

Hutan Indonesia yang kaya sumber bahan baku arang
Hutan Indonesia yang kaya sumber bahan baku arang

Terletak digaris khatulistiwa menjadikan Indonesia memiliki tingkat kelembapan dan curah hujan yang tinggi dan stabil, yang membantu memastikan bahan baku arang yang tumbuh memiliki kualitas yang tinggi. Bahkan, diantara negara Asia Tenggara, Indonesia selalu dikenal dengan arang berkualitas premium. Bersama dengan Thailand, Indonesia menghasilkan arang yang digunakan untuk keperluan domestik dan internasional. Walaupun akhir-akhir ini Vietnam juga mulai bertumbuh sebagai pelaku ekspor arang yang dikarenakan adanya ketersediaan bahan baku kehutanan yang lengkap, tetapi Indonesia tetap memiliki kualitas yang lebih baik. Dengan sejarah industri arang yang panjang, dan metode produksi yang diteruskan dan disempurnakan dari generasi ke generasi, menjadikan Indonesia arang Indonesia selalu juara diketatnya kontestansi industri arang global.

Pabrik arang di Indonesia
Pabrik arang di Indonesia

Apakah anda memerlukan bantuan untuk menyuplai kebutuhan arang anda? Silahkan hubungi kami!


Keywords: Arang, arang Indonesia, industri arang, industri manufaktur arang, supplier arang, supplier arang Indonesia, manufaktur arang Indonesia

Postingan Terakhir

Lihat Semua

Comments


bottom of page